Vaksinasi kedua, done!

Saya sempat kuatir dimana akan melakukan vaksinasi kedua. Soalnya sekarang saya di Makassar sementara vaksinasi pertama saya lakukan di Jakarta.

Saat di Jakarta, alasan saya melakukan vaksinasi memang lebih besar karena alasan kartu vaksin. Aturan PPKM di Jakarta mengharuskan para calon penumpang pesawat harus memiliki kartu vaksinasi. Seperti yang telah saya sampaikan di tulisan saya sebelumnya, akhirnya saya berhasil berangkat ke Makassar

Schedule vaksinasi kedua yang telah ditentukan adalah tanggal 5 Agustus 2021. Beruntung mendekati waktunya banyak program vaksinasi kedua yang dilakukan di Makassar. Tetapi mungkin saya memang berjodoh dengan program Gerai Vaksin Presisi yang diprakarsai oleh POLRI. Di Makassar program ini dilaksananak di RS. Bhayangkara yang bertempat di Jl. Letnan Jenderal Jl. Andi Mappaodang No.63 Makassar. Melalui link pendaftaran saya mengisi data diri pada tanggal 4 Agustus 2021, syarat yang ditentukan oleh program ini yaitu mendaftar sehari sebelum jadwal vaksinasi. Agak berbeda dengan yang di Jakarta dimana kita bisa memilih hari vaksinasi dan mengetahui bahwa kuota hari tertentu sudah penuh atau belum.

Pukul 7 pagi saya berangkat menuju RS. Bhayangkara dengan harapan bisa mendapatkan giliran lebih awal. Jadwal vaksinasi yang disampaikan di web adalah dimulai pukul 8 s/d 10 pagi. Tetapi begitu saya tiba rupanya sudah banyak orang yang menunggu dan proses pendaftaran ulang sudah dimulai. Dari pendaftaran online rupanya ada sekitar 120 orang pendaftar di hari itu. Saya bisa mengetahui data tersebut karena duduk di sebelah petugas wanita yang menangani pendaftaran ulang.

Saya melihat dia agak kewalahan sehingga saya berniat membantu sambil menunggu giliran. Cara menandai dan mencatat tanpa memberikan nomor bisa jadi akan membuat kekacauan. Akhirnya saya ikut mencatat nama dan memberi nomor kepada para pendaftar. Ada juga yang mencoba berkeras sudah mendaftar. Kalau seperti ini saya yakin orang kita membang terbiasa mencoba semaksimal mungkin walaupun tidak sesuai prosedur.

Saya mendapatkan nomor urut 34. Para peserta vaksin digilir per 30 orang untuk mencegah penumpukan di lantai dua tempat vaksinasi dilaksanakan. Setelah di lantai dua kita tetap harus menunggu giliran untuk screening. Screening vaksinasi kedua mungkin tidak seketat vaksinasi pertama, karena yang dilakukan hanya tensi darah. Itupun hasil tensi disampaikan ke yang bersangkutan dan kemudian disampaikan ke petugas berikutnya.

Suasana antrian di lantai 2 RS Bhayangkara Makassar

Agak berbeda juga dengan penanganan di Jakarta. Ruang untuk wanita berhijab tidak ada. Tetapi saya sudah mengantisipasi dengan menggunakan kardigan agar lebih mudah membuka ruang untuk di bagian lengan. Konsekwensinya proses jadi lebih cepat, dan itu saya syukuri. Alhamdulillah proses vaksinasi kedua berjalan lancar.

Tapi kali ini mungkin bukan lagi dengan alasan kartu. Dari banyaknya kasus covid-19 banyak bukti bahwa vaksin covid-19 sangat membantu meringankan gejala bagi orang yang terpapar virus. Tidak menjamin tetapi namanya ikhtiar kita tetap harus berusaha untuk berbuat yang terbaik untuk diri sendiri dan orang lain.

Vaksinasi Kedua

Sebagai penyintas covid, saya tidak ingin merasakan lagi keluhan akibat terpapar virus ini. Walaupun kategori ringan bagi saya tergolong berat. Mungkin lebih ke psikis dimana kabar-kabar tentang covid ini mengerikan. Orang-orang terdekat sudah banyak yang berpulang akibat pandemi ini. Tetapi masih banyak juga yang menganggap enteng, menganggap bahwa berita tentang pandemi ini adalah tidak benar. Mungkin memang banyak berita yang terlalu dilebih-lebihkan apalagi di media sosial atau pun di media online. Tetapi bagi saya, melihat di sekeliling adalah lebih nyata. Di sosial media sudah banyak berita duka yang merupakan lingkaran pertemanan yang dekat. Dan jika masih ada orang-orang yang menyatakan ketidak percayaannya terhadap pandemi ini, mungkin dia belum membuka mata lebar-lebar. Atau mungkin kurang empati terhadap orang-orang yang harus merelakan kepergian orang-orang tercinta akibat covid 19 ini.

Harapan terbesar adalah pandemi ini berakhir. Kita bisa berkegiatan tanpa ada kekuatiran terpapar virus. Apalagi kegiatan saya lebih banyak bertemu orang. Masih banyak juga masyarakat lain yang terdampak ekonomi akibat pandemi ini. Perketat protokol kesehatan, minum vitamin juga merupakan ikhtiar selain vaksin. Semoga kita semua selalu sehat dan tetap bersyukur atas apapun yang terjadi.

105 thoughts on “Vaksinasi kedua, done!”

  1. Hеllо all, guуs! I know, my mеѕѕаge may be tоо sрeсіfic,
    Вut mу sistеr fоund nісе man hеre аnd thеу mаrriеd, ѕо hоw about mе?ǃ 🙂
    Ι am 23 yеars оld, Iѕаbella, from Ukrаіnе, I knоw Еngliѕh аnd Germаn lаnguаges аlѕo
    And… I hаve sрeсifiс diseasе, namеd nymphоmаniа. Whо know what iѕ thіs, сan underѕtand mе (bettеr tо ѕay іt immеdiately)
    Аh yes, Ι coоk verу taѕty! аnd I lоve not only cоok ;))
    Ιm rеal gіrl, nоt proѕtіtutе, and lоokіng for seriоuѕ аnd hot relаtiоnѕhip…
    Аnywaу, yоu can find my profile herе: http://vikedreylabme.tk/user/11008/

  2. Нello аll, guyѕ! I knоw, mу meѕsаgе maу be toо ѕрeсifіc,
    But my ѕіstеr found nіcе man hеre аnd theу married, ѕo hоw аbоut mе?ǃ 🙂
    I am 25 yearѕ оld, Chriѕtina, frоm Rоmаnіa, I know English аnd Gеrman languageѕ alѕo
    And… I havе ѕpесifіc disеaѕе, nаmеd nуmphomаnia. Ԝho know what iѕ thіs, саn underѕtand me (bеttеr tо ѕау it immеdiаtelу)
    Аh уes, Ι сооk verу tastyǃ and Ι lovе not onlу соok ;))
    Im real gіrl, not рrоѕtіtute, аnd lооkіng fоr serіоus and hоt rеlаtiоnѕhiр…
    Αnуwаy, you can fіnd my рrоfilе hеrе: http://viarenpape.tk/user/67360/

  3. ¡Buenas tardes! ¡Muchas gracias! Mira esto https://t.me/s/cocoaslim. Y unas palabras sobre el tema – Las bebidas enriquecidas con proteínas le proporcionan una dosis monstruosa de nutrición que revienta la barriga en un tentempié sencillo pero delicioso. Pero la mayoría de las bebidas comerciales están llenas de sustancias químicas impronunciables que pueden alterar nuestra salud intestinal y causar inflamación e hinchazón. Por no hablar de que las altas dosis de suero de leche utilizadas para aumentar los niveles de proteína pueden amplificar el efecto de hinchazón. Entonces, ¿qué deberías tomar en su lugar? Pruebe la proteína vegana, que le proporcionará los mismos beneficios para quemar grasa, eliminar el hambre y desarrollar los músculos, sin la hinchazón. Pierde peso en menos de 30 segundos, con las más de 100 recetas probadas de los batidos Zero Belly Smoothies.

  4. Vivaro is a well-known name in the casino industry, particularly in Armenia. The brand has gained significant popularity for its internet-based gambling platform, offering a diverse variety of games and captivating gambling experiences to players.

    Vivaro.am, the official website vivaro slot , has become a go-to destination for many fans seeking exciting gambling games. With its easy-to-use interface and extensive selection of slots, table games, and real-time options, Vivaro.am guarantees an immersive and enjoyable gaming experience.

    Vivaro Casino has established itself as a dependable and reliable platform, providing secure payment options and fair gameplay. The casino functions under a license, providing a safe and regulated atmosphere for players.

  5. Unquestionably believe that which you stated. Your favorite justification appeared to be on the net the simplest thing to be aware of. I say to you, I definitely get irked while people consider worries that they plainly do not know about. You managed to hit the nail upon the top and also defined out the whole thing without having side effect , people can take a signal. Will likely be back to get more. Thanks

  6. I am curious to find out what blog system you happen to be utilizing? I’m experiencing some minor security problems with my latest website and I would like to find something more safe. Do you have any suggestions?

  7. Hey! I could have sworn I’ve been to this site before but after browsing through some of the post I realized it’s new to me. Anyways, I’m definitely glad I found it and I’ll be bookmarking and checking back often!

  8. Hello there, just became aware of your blog through Google, and found that it is really informative. I’m gonna watch out for brussels. I will appreciate if you continue this in future. A lot of people will be benefited from your writing. Cheers!

  9. Nice post. I learn something new and challenging on sites I stumbleupon every day. It will always be helpful to read content from other writers and practice a little something from their sites.

  10. Hey! I realize this is somewhat off-topic but I had to ask. Does operating a well-established blog like yours take a massive amount work? I’m completely new to operating a blog but I do write in my diary daily. I’d like to start a blog so I can share my own experience and thoughts online. Please let me know if you have any suggestions or tips for new aspiring bloggers. Appreciate it!

  11. Howdy, i read your blog occasionally and i own a similar one and i was just wondering if you get a lot of spam feedback? If so how do you stop it, any plugin or anything you can advise? I get so much lately it’s driving me mad so any help is very much appreciated.

  12. Magnificent beat ! I wish to apprentice even as you amend your site, how can i subscribe for a blog site? The account aided me a appropriate deal. I were tiny bit familiar of this your broadcast provided brilliant transparent concept

  13. This design is wicked! You obviously know how to keep a reader entertained. Between your wit and your videos, I was almost moved to start my own blog (well, almost…HaHa!) Wonderful job. I really enjoyed what you had to say, and more than that, how you presented it. Too cool!

  14. Simply want to say your article is as astonishing. The clearness for your post is simply spectacular and i can think you are a professional in this subject. Well together with your permission allow me to grab your RSS feed to stay up to date with forthcoming post. Thank you one million and please continue the rewarding work.

  15. Good day very nice website!! Guy .. Beautiful .. Superb .. I will bookmark your web site and take the feeds also? I am glad to seek out so many useful information here in the post, we need develop more strategies in this regard, thank you for sharing. . . . . .

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *