Aku Gelombang
Aku gelombang Yang terpengaruh angin Yang tergantung bulan Aku gelombang Kadang membuat nyaman yang berayun Membuat tenggelam yang tak kuat bergantung Aku gelombang Ternyata tidak
– my notes –
Aku gelombang Yang terpengaruh angin Yang tergantung bulan Aku gelombang Kadang membuat nyaman yang berayun Membuat tenggelam yang tak kuat bergantung Aku gelombang Ternyata tidak
Semalam @paccarita ngumpul di mamah kota, agendanya sebenarnya cuma menyambut pak ketua Ahmad Maulana alias kakak Made yang kebetulan berkunjung. Seperti biasa janjian di mamah