Fajar Kemenangan

akan kah engkau datang kembali
memberi harapan akan tobat
atas waktu yang kuabaikan

kembalilah..kembalilah tahun depan
mungkin aku sudah lebih siap
menyambutmu dengan bahagia

image

mohon maaf lahir bathin

 

@taken on the plane on the way to mks

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *